Sabtu, 11 Februari 2012

Sejarah Singkat Yayasan

SEJARAH SINGKAT
YAYASAN KARTIKA JAYA WIRABUANA
PENGURUS PUSAT

1.   Pada mulanya persekolahan dikelola oleh Persit dibawah Seksi Kebudayaan

2.   Dengan berjalannya kurun waktu, tahun 1984 persekolahan mulai dikelola oleh Yayasan Kartika

3.   Berdasarkan akte pendirian No. 107 tanggal 18 maret 1996 berdirilah Yayasan Kartika Jaya Perwakilan VII Wirabuana yang berlokasi di Jl. Sungai Tangka No.1 A Ujung Pandang

4.  Selanjutnya berdasarkan Akte Notaris No. 57 tanggal 27 September 2004 dan Skep Menteri Hukum dan HAM No :
C-203.HT.01.02 TH 2005 tanggal 17 februari 2005, secara resmi berdirilah Yayasan Kartika Jaya Wirabuana yang saat itu duduk sebagai Ketua Umum Yayasan adalah Ny. Liana Suprapto

Adapun para Ketua Yayasan dari tahun 1985 sampai dengan sekarang adalah

1.   Ny. Nana Narundana (1985 - 1988)

2.   Ny. Rusmadi Sidik (1988 - 1991)

3.   Ny. Z.B. Palaguna (1991 - 1993)

4.   Ny. Sofian Effendi (Jan - Jun 1993)

5.   Ny. Tamlicha Ali (1993 - 1995)

6.   Ny. Sulatin (1995 - 1996)

7.   Ny. Agum Gumelar (1996 - 1998)

8.   Ny. Suaidi Marasabessy (1998 - 1999)

9.   Ny. Agus Wirahadikusumah (1999 - 2000)

10.  Ny. S. Kirbiantoro (periode 2000)

11.  Ny. Achmad Yahya (2000 - 2002)

12.   Ny. Amirul Isnaini (2002 - 2003)


13.   Ny. Liana Suprapto (2003 - 2005)

14.   Ny. Sirajudin (2005 – 2006)


15.   Ny. Satria Putra Rauf

16.   Ny. Gadang Pambudi (2007 – Sekarang)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar